berkalaBhabinkamtibmasGalery KegiatanGiat PolresHeadlineKamtibmasserta mertasetiap saatTerkini

Pembagian Zakat Profesi Polres Tegal Kepada Warga oleh Babinkamtibmas Desa Purbasana Polsek Tarub Polres Tegal

pada hari ini Selasa Tanggal 19 Januari 2021 Pukul 10.00 Wib Anggota Babinkamtibmas Desa Purbasana Polsek Tarub Briptu Naufal Aji Pratama memberikan Bantuan Penyaluran Zakat Profesi Polres Tegal kepada salah satu warga Desa Purbasana Kecamatan Tarub Kabupaten Tegal.


Warga yang mendapatkan Bantuan adalah :
1. Ibu SAINAH, umur 55 tahun, Rt.06 Rw. 01 Desa Purbasana, Kecamatan Tarub Kabupaten Tegal.
2. Ibu SUPI, umur 86 tahun, Rt.03 Rw.02 Desa Purbasana, Kecamatan Tarub Kabupaten Tegal.

Briptu Naufal selaku Babinkamtibmas Desa Purbasana juga mengatakan semoga Bantuan dari Polres Tegal bisa bermanfaat dan dapat di gunakan sebaik-baiknya jangan memandang isinya akan tetapi manfaatnya.

Briptu Naufal juga memberikan pesan-pesan Kamtibmas kepada warga Desa Purbasana agar berhati-hati situasi masih Pandemi Covid-19 harus selalu menjaga kebersihan jangan lupa selalu menaati Protokol Kesehatan, .

Tanggapan dari warga :
Warga sangat berterimakasih kepada Polri dengan adanya Zakat Profesi yang diberikan karena sangat membantu perekonomian warga yang tidak mampu.

Related Posts

1 of 3,800